18 April 2021 6:25 pm

Pabrik Kosmetik di Medan yang Bisa Mewujudkan Brand Sendiri

Pabrik Kosmetik di Medan yang Bisa Mewujudkan Brand Sendiri
Apabila Anda sudah memutuskan ingin mewujudkan brand sendiri di pabrik kosmetik di Medan, maka Anda sudah membuat keputusan tepat. Biasanya, ada beberapa hal yang harus dilalui ketika bertemu dengan perusahan maklon kosmetik yang akan menjadi partner Anda. Yuk, kita bahas satu persatu tahapannya.

Pastikan Anda juga mencari tahu tentang Pabrik Kosmetik Indonesia.

Tahapan Mewujudkan Brand Sendiri Melalui Pabrik Kosmetik di Medan

Jenis kosmetik terdiri dari Decorative (make up), Skin Care, Fragrance (parfume, dan deodorant), dan Hair Care. Secara umu, Skin Care terdiri dari Body Care dan Face Care. Nah, Anda ingin menggunakan produk kosmetik kategori mana? Berikut beberapa tahapan membuat brand sendiri:

Membuat Konsep Produk Kosmetik

Konsep barang merupakan hal utama ketika membuat suatu produk. Dengan konsep yang baik, maka produk tersebut bisa menjadi incaran para konsumen.

Formula Produk

Mungkin tidak semua pabrik maklon kosmetik menyediakan tahapan ini. Namun jasa pabrik Nava Sinergi Laboratori Group di Medan, Tim R&D nya akan membuat formulasi khusus dan baru bagi setiap kliennya, sehingga Anda tidak perlu cemas adanya duplikat formula di pasaran.

Mendapatkan Sample Produk

Ketika sudah mendapatkan formulasi khusus, maka sample produknya bisa Anda terima. Lagi-lagi di pabrik Nava Sinergi Laboratori Group dapat melakukan revisi apabila tidak sesuai dengan keinginan Anda.

Kepengurusan Legalitas

Semua produk yang telah Nava Sinergi pabrik kosmetik di Medan keluarkan merupakan jenis kosmetik yang sudah memenuhi ketentuan dan standar yang telah berlaku. Pihak perusahaan maklon akan mengurus legalitas produk hingga tuntas.

Membuat Desain Produk

Jika Anda masih bingung membuat desain produk, perusahaan kosmetik berkualitas akan memberikan pelayanan pembuatan desain produk, packaging, sampai pembuatan logo brand Anda. Bagaimana mudah bukan?

Melakukan Pemantauan Proses Produksi

Saat memutuskan berkerjasama dengan jasa maklon kosmetik terbaik, Anda tidak perlu lagi menyediakan pabrik, bahan baku, sampai gaji karyawan. Anda cukup memantaunya dari jauh, karena produksi telah dilakukan oleh orang-orang yang sudah prosesional dengan kualitas yang sudah memenuhi standar sehingga akan cepat beres.

Kapan lagi punya brand kosmetik sendiri tanpa harus ribet? Yuk, bergabung di Nava Sinergi Laboratori Group pabrik kosmetik di Medan sekarang juga.

Cari tahu tentang Maklon Kosmetik Nava Sinergi Laboratori.
Blog Post Lainnya
Social Media
Telpon & WA
0812-5908-8445
0831-0804-5000
Alamat
navalaboratori@gmail.com
Jl. Sugeng Jeroni No.54, Patangpuluhan, Wirobrajan, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55251
@2024 Nava Laboratori Group Inc.